Berikut resep dan cara membuat kue palm sugar versi saya, kue kering ini cocok untuk hidangan minum kopi ataupun minum teh serta bisa juga untuk kue kering saat hari raya besar lebaran, natal, tahun baru dan imlek.
Pada kesempatan kali ini saya ingin membagi Resep dan Cara Membuat Bolu Karamel yang mudah dan praktis untuk dicoba di rumah. Bolu karamel ini lazim kita temukan dijual dipasar untuk sarapan ataupun jajanan bagi anak-anak. Selain harganya murah, rasanya juga enak dan lezat.
Bolu Karamel nadyacooking.com
Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat bolu karamel ini gampang didapatkan di pasar tradisional, sehingga tidak harus ke toko bahan kue untuk melengkapi resep yang saya buat ini.